Alhamdulillahirabbil alamin. Pada tanggal 12 Desember 2020, Prodi S1 Keperawatan dan Profesi Ners menerima kabar bahagia berupa predikat “A” yang diberikan oleh LAM-PTKes. Semoga membawa keberkahan untuk semua pihak, aamiin yaa Robbal alamin.
Prodi S1 Keperawatan dan Profesi Ners Unusa Raih Akreditasi “A”
